Jenis Genteng yang Bagus Untuk Rumah

Jenis Genteng yang Bagus untuk Rumah

Memilih jenis genteng yang bagus untuk rumah biasanya membutuhkan pertimbangan yang panjang dan matang. Hal ini karena ada banyak jenis genteng yang tersedia dan masing-masing memiliki kekurangan serta kelebihan. Jenis genteng yang bagus untuk rumah bisa berbeda antara hunian yang satu dengan yang lain tergantung dari kebutuhan masing-masing bangunan. Berikut beberapa opsi yang bisa dijadikan … Read more

Apa Itu Eksterior? Pengertian, Elemen, Prinsip Dasar, Desain

eksterior

Eksterior adalah bagian bangunan yang menandakan batas dengan lingkungan sekitar. Meskipun terletak di luar namun eksterior mendapatkan perhatian tersendiri karena mempengaruhi kesan pertama orang lain yang melihat suatu bangunan. Pengertian Eksterior? Eksterior adalah bagian luar sebuah bangunan entah itu rumah, gedung, atau konstruksi lainnya. Maka eksterior bisa diartikan sebagai bagian bangunan yang berbatasan langsung dengan … Read more

Pengertian Fasad: Fungsi, Komponen, Jenis, Contoh Pada Bangunan

fasad

Fasad adalah bagian yang tidak terpisahkan dan berperan penting dalam menghadirkan tampilan sebuah bangunan. Fasad ibarat wajah yang akan menjadi elemen pertama untuk dilihat orang sehingga bagian ini memang memberikan kesan tersendiri. Pengertian Fasad Fasad adalah istilah bangunan yang berasal dari bahasa Prancis, yakni façade. Dalam bahasa Italia, elemen bangunan ini disebut dengan faccita atau … Read more

Pintu Lipat Minimalis

pintu lipat minimalis

Pintu Lipat Minimalis – Jika dilihat dari cara penggunaannya, saat ini berkembang banyak jenis pintu yang bisa digunakan sesuai kebutuhan. Salah satunya adalah model pintu lipat yang sangat praktis dan bisa menjadi penutup area yang sangat luas. Pengertian Pintu Lipat Pintu ini adalah jenis pintu yang bisa dibuka dengan cara melipat bagian panel atau daun … Read more

Desain Jendela Rumah Minimalis

desain jendela rumah minimalis

Salah satu bagian penting yang tidak boleh diabaikan dalam pembuatan rumah adalah jendela. Selain berperan sebagai ventilasi, jendela juga menjadi pencahayaan alami dalam rumah. Untuk memberikan kesan yang simpel dan elegan, desain jendela rumah minimalis modern cocok jadi pilihan. Ada banyak desain jendela yang bisa diterapkan dalam rumah. Sayangnya, tidak semua model bersifat netral dan … Read more