Model Tiang Teras Segi Empat Rumah Minimalis Bikin Kokoh
Teras menjadi salah satu bagian rumah yang memiliki fungsi sebagai area bersantai dan penentu fasad rumah. Beberapa rumah membuat teras dengan tiang yang unik agar terlihat lebih menarik. Selain bentuk bulat, model tiang teras segi empat juga banyak digemari. Pemilihan model tiang yang sesuai akan memberikan bentuk fasad rumah yang menarik. Tiang teras bentuk segi … Read more