Cara Membuat Kipas Angin

cara membuat kipas angin

Cara membuat kipas angin berukuran mini sebetulnya cukup mudah dpelajari. Hanya dengan alat dan cara yang sederhana saja, siapapun bisa membuat kipas angin mini. Membuat kipas angin mini bukan merupakan hal mustahil untuk dilakukan. Walaupun hanya merupakan kipas angin portable, namun tetap bisa dimanfaatkan ketika cuaca tengah panas-panasnya. Di samping itu, kipas angin ini juga … Read more

Cara Menggunakan Las Listrik 450 Watt

cara menggunakan las listrik 450 watt

Cara menggunakan las listrik 450 Watt tidak sesulit yang dibayangkan. Tentunya untuk pekerja di bidang teknik yang membutuhkan mesin las, maka sebaiknya mempelajari bagaimana cara penggunaannya. Pengertian Mesin Las Untuk orang-orang yang bekerja di dunia teknik tentu membutuhkan mesin las. Salah satunya adalah mesin las listrik dengan kapasitas daya 450 Watt. Namun, apa sebenarnya yang … Read more

Bagian Bagian Mesin Cuci: Fungsi, Komponen, Cara Kerja

bagian bagian mesin cuci

Mesin cuci adalah salah satu alat rumah tangga yang penting dimiliki. Jika terjadi kerusakan tentu harus segera memperbaiknya. Maka dari itu, penting sekali mengetahui apa saja bagian-bagian mesin cuci. Untuk bisa memperbaiki mesin cuci dengan baik dan benar, maka sebaiknya mempelajari terlebih dahulu apa saja bagian-bagian maupun komponen penyusunnya. Sebab, bagian maupun komponen mesin cuci … Read more

Cara Kerja Thermostat: Proses, Fungsi, Kegunaan, Ciri Kerusakan

cara kerja thermostat

Thermostat menjadi komponen vital dalam sistem engine cooling maupun pendinginan mesin tertentu. Seperti halnya untuk mesin mobil. Karena itulah cara kerja thermostat perlu diperhatikan dengan baik. Fungsi Thermostat Thermostat merupakan komponen mobil yang termasuk ke dalam sistem pendingin mesin. Karena itulah thermostat berfungsi untuk mengatur cairan pendingin yang sudah ada pada mesin mobil. Sebagai suatu … Read more

Pengertian JSA (Job Safety Analysis): Fungsi, Contoh, Langkah-langkah

jsa

JSA atau job safety analysis adalah jenis pekerjaan yang mungkin terasa asing bagi sebagian orang. Namun, pada kenyataannya JSA memegang peranan penting dalam membantu mencegah pekerja dari kecelakaan kerja tertentu. Pengertian JSA JSA adalah teknik manajemen keselamatan yang senantiasa berfokus kepada identifikasi bahaya sekaligus pengendalian bahaya yang berkaitan dengan serangkaian pekerjaan yang hendak dilakukan. Jadi, … Read more